Manajemen Lingkungan Kota
Wa Ode Sitti Warsita Mahapati

Manajemen Lingkungan Kota

Pada mata kuliah ini diharapkan dapat memberikan pengertian dan pengenalan singkat tentang Perencanaan Kota dalam aspek ekonomi, sosial, budaya dan pembiayaan, selain itu mengenai perencanaan kota dalam aspek hukum dan regulasi, partisipasi masyarakat serta norma standar dan pedoman perencanaan kota, perencanaan dan manajemen lingkungan kota. Pembelajaran tentang manajemen prasarana air minum dan drainase lingkungan, manajemen air limbah domestik lingkungan kota dan pengelolaan sampah terintegrasi.