
Pengantar Ilmu Politik
Mata Kuliah ini memberikan bekal pemahaman dasar tentang ilmu politik. Terutama mengenai pengertian, fokus kajian, pendekatan dan konsep-konsep dasar ilmu politik. Mata kuliah ini meliputi, pengertian ilmu politik, objek kajian ilmu politik, pendekatan dalam ilmu politik, Negara, Kekuasaan, Wewenang, Ideologi Politik, Hubungan Internasional, HAM, Partai politik, Perilaku, dan Partisipasi Politik.
|