
AQUASCAPE
Mata kuliah ini menguraikan tentang tujuan, manfaat dan ruang lingkup ilmu aquascape, prinsip Ekosistem dalam Aquascape, komponen aquascape, Setup Aquascape, pencahayan, jenis dan penempatan tanaman dan ikan, kualitas media, Gas CO2 buatan, dan cara penanganan masalah pertumbuhan alga dalam aquascape.

BUDIDAYA LOBSTER (P)
Mata kuliah yang menjelaskan tentang pentingnya budidaya lobster, bioekologi lobster, sistem reproduksi, teknik pembesaran, pakan, penyakit, lingkungan budidaya, sistem budidaya, penanganan pasca panen dan analisis ekonomi budidaya lobster